Minggu, 31 Oktober 2010

Fotografer Charity Hunting

keluarga besar photographer jogja

Beberapa waktu lalu banyak kejadian bencana alam yang menimpa sodara-sodara kita khususnya di jogja dan sekitar lereng Merapi. Semua fotografer jogja  dari KOPATA-LNY mengajak semua rekan-rekan fotografer Jogjakarta dalam acara "[Jogja] Fotografer Charity Hunting" dengan tema Foto model (klasik-etnik-foxy lady) yang bertempat di padepokan seni bagong kussudihardja, kasihan bantul, pada minggu 31 oktober 2010 kemarin dari jam 08.00-13.00, Acara terbuka untuk umum dan Dana akan disumbangkan untuk para korban bencana alam secara langsung atau melalui lembaga yang berwenang. Adapun hasil dari penggalangan dana ini mendapatkan nilai sejumlah :
Rp. 12.655.000,- (#Dua Belas Juta Enam Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah#)


Alhamdulillah, semoga amal dari para donatur mendapatkan balasan dari Allah SWT. Amin. Amin Ya Rabbal Alamin.




FOTOGRAFER JOGJA PEDULI KORBAN MERAPI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar